Ranomi Raih Emas Lagi
Senin, 20 Desember 2010 | 07:04 WIB
Perenang Belanda, Ranomi Kromowidjojo
DUBAI, Kompas.com - Perenang Belanda, Ranomi Kromowidjojo meraih medali emas 50 meter gaya bebas di hari terakhir kejuaraan dunia renang kolam pendek di Dubai, Minggu (19/12).
Ranomi mencatat waktu 23.37 detik dan mengatasi rekan senegaranya, Hinkelien Schreuder yang mencatat 23.81 detik yang merebut perak. Ini merupakan emas ketiga ynag dipersembahkan Ranomi buat negaranya, Belanda sendiri berada di posisi enam dengan 3 medalie mas 2 perak dan 1 perunggu.
Diposting dari Kompas
Ranomi mencatat waktu 23.37 detik dan mengatasi rekan senegaranya, Hinkelien Schreuder yang mencatat 23.81 detik yang merebut perak. Ini merupakan emas ketiga ynag dipersembahkan Ranomi buat negaranya, Belanda sendiri berada di posisi enam dengan 3 medalie mas 2 perak dan 1 perunggu.
Diposting dari Kompas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar